Pantai Pulau Merah, Foto: Tim Ekspedisi Jawadwipa

Pantai Pulau Merah dan Jejak Cerita Tsunami-nya

Lenggak-lenggok warga asing yang sibuk membawa papan surfing menjadi pemandangan yang rutin disaksikan di Pantai Pulau Merah. Pesona berbeda dari Pantai Pulau Merah ini adalah keberadaan bukit hijau kecil dengan tanah berwarna merah di dekat bibir pantai yang menambah unik pemandangan. Perpaduan pemandangan warna langit senja dan suara deburan ombak menjadi sebuah resep obat mujarab untuk sobat DC healing dari…

Selengkapnya..

Cerita Lain Dibalik Indahnya Pantai Rajegwesi, Banyuwangi

Pantai Rajegwesi dengan deburan ombak menyentuh kaki yang haus berpetualang, buih-buih air menggelitik pelan setiap kulit yang bersentuhan. Hembusan angin membelai deretan pohon yang berdiri tegak di atas tebing-tebing. Gradasi warna biru air laut, warna hijau pepohonan dan pasir putih kecoklatan bersatu memanjakan mata setiap pengunjungnya. Sesekali datang perahu nelayan yang baru sampai dari perjalanan melautnya dengan mengangkut banyak ikan….

Selengkapnya..

Banggai, Tanah Surga yang Pernah Diguncang Gempa 14 Tahun Lalu

Banggai adalah salah satu Kabupaten yang ada di Provinsi Sulawesi Tengah. Kabupaten ini memiliki 23 kecamatan, 46 kelurahan dan 291 desa. Secara geografis Kabupaten ini terletak antara 122023’-124020’ Bujur Timur dan 0030’-2020’ Lintang Selatan memiliki Luas wilayah daratan ± 9.672,70 Km² atau sekitar 14,22 % dari luas Propinsi Sulawesi Tengah dan luas laut 20.309,68 Km² dengan garis pantai sepanjang 613,25…

Selengkapnya..

Candi Prambanan, Cerita lain dari Suasana Yogya

Candi Prambanan, menjadi salah satu destinasi wisata yang terdampak saat gempa terjadi pada 27 Mei 2006. Candi Prambanan merupakan candi Hindu yang terbesar di Indonesia. Sampai saat ini belum dapat dipastikan kapan candi ini dibangun dan atas perintah siapa, namun kuat dugaan bahwa Candi Prambanan dibangun sekitar pertengahan abad ke-9 oleh raja dari Wangsa Sanjaya, yaitu Raja Balitung Maha Sambu. Dugaan…

Selengkapnya..
geowisata

5 Tujuan Geowisata di Indonesia, Yuk Tengok Keindahannya

Awal mula geowisata berasal dari bahasa Inggris yaitu geotourism, gabungan dari kata geo yang artinya geografis dan tourism yang artinya pariwisata. Naaah, arti kata geowisata sendiri adalah pendekatan secara menyeluruh untuk pariwisata berkelanjutan, berfokus pada menampakan geologis permukaan bumi untuk mendorong pemahaman mengenai lingkungan hidup, alam dan budaya. Geowisata dibentuk sebagai wadah kegiatan konservasi dan menjaga kelestarian kearifan lokal. Geowisata di Indonesia ada banyak banget looh sobat…

Selengkapnya..

5 Gempa Besar di Dunia, Salah Satunya Pernah Terjadi di Indonesia

Sehabis melakukan diskusi virtual mengenai ancaman bencana gempa dan tsunami di wilayah Sumatera, disasterchannel.co jadi penasaran tentang gempa-gempa besar di dunia. Dilansir dari laman United States Geological Survey (USGS), ternyata satu dari lima gempa besar yang pernah ada di dunia, pernah terjadi di Indonesia. Penasaran betapa dahysatnya gempa-gempa besar yang tercatat dalam sejarah, mari simak tulisan berikut: 5 Gempa Besar di Dunia,…

Selengkapnya..
tempat wisata

5 Tempat Wisata Bertemakan Bencana

Pada kesempatan kali ini penulis ingin merekomendasikan tempat wisata yang memiliki tema kebencanaan. Supaya Sobat DC tidak bingung mau kemana liburan kali ini, atau ada rencana liburan bersama pasangan ataupun keluarga tetapi belum tau mau kemana. Berikut lima tempat wisata bertemakan bencana yang menurut admin sangat cocok untuk dicoba bagi Sobat DC: 5 Tempat Wisata Bertemakan Bencana Hebatnya tsunami Aceh…

Selengkapnya..

Cerita Wayang Anantaboga dan Bencana

Cerita wayang anantaboga yang ada di Indonesia dan juga cerita cerita legenda di Indonesia mirip seperti cerita di dunia fantasi. Semua pasti tahu film Harry Potter, tapi tidak ada yang menyangka bahwa salah satu tokoh dalam film ini terinspirasi dari cerita rakyat asal Indonesia yaitu Nagini. Dalam akun twitternya, penulis buku Harry Potter menulis “The Naga are snake-like mythical creatures of…

Selengkapnya..
sumba

Mengingat Peristiwa Terlupakan 44 Tahun Gempa dan Tsunami Sumba

Kalau kalian main atau berlibur ke wilayah timur Indonesia pasti menemukan pantai yang juara banget indahnyasalah satunya di sumba. Pantai-pantai juara indahnya itu juga bisa looh kita temukan di Kecamatan Lunyuk, Kabupaten Sumbawa, di antaranya adalah Pantai Kuang Dingin, Pantai Pasir Putih di Padasuka, Pantai Lunyuk dan Pantai Batu Pampang.  Saat tengok-tengok pantai yang juara indahnya di Sumbawa, disasterchannel.co menemukan…

Selengkapnya..
gunung kelud
Letusan Gunung Kelud pada Februari 1990

Letusan Gunung Kelud Mei 1919 yang Menarik Perhatian

Beberapa sumber mengatakan bahwa Gunung Kelud pernah mengalami erupsi pada tanggal 1 Mei 1919. Tetapi lebih banyak sumber yang mengatakan bahwa Gunung Kelud mengalami erupsi pada tanggl 19-20 Mei 1919. Perbedaan yang ada membuat semakin menarik saja untuk membahas mengenai fenomena erupsi Gunung Kelud yang kala itu hadir sebagai bencana karena besarnya kerentanan dan kurangnya kapasitas masyarakat dalam menghadapi fenomena…

Selengkapnya..