brebes
rumah yang hancur akibat guncangan gempa

Daerah Brebes & Sejarah Gempabumi nya

Daerah Brebes terkenal dengan telur asinnya yang enak dan penghasil bawang merah. Dibalik sedapnya rasa telur asin yang kita nikmati, ternyata wilayah brebes ini sendiri punya cerita yang lain nya, salah satunya cerita mengenai kejadian-kejadian bencana.  Siapa yang menyangka bahwa daerah yang terkenal dengan kelezatan telur asinnya pernah mengalami kejadian gempa yang cukup kuat di masa lalu. Daerah yang berada…

Selengkapnya..

Jejak Gempa Batavia: Lenyapnya Observatorium Megah

Perjalanan Jejak Gempa Batavia berlanjut ke destinasi yang kedua. Dari “Istana Daendels” di seberang Lapangan Banteng, saya dibawa ke daerah Glodok. Dari tahun 1834, saya mundur hampir satu dekade kembali ke 1768 untuk melihat observatorium yang pernah berdiri megah di sana. Observatorium Mohr dibangun Johan Maurits Mohr pada tahun 1765 dan aktif melakukan observasi langit dan fenomena alam sampai sepuluh…

Selengkapnya..
batavia
Museum Wayang, Sumber: Alpha

Gempa Batavia 1699, Ubah Gereja Jadi Museum

Perjalanan Jejak Gempa Batavia menuju destinasi selanjutnya, kini saya melangkah menuju tahun 1699, tepatnya pada 5 Januari saat gempa besar memporak-porandakan De Oude Hollandsche Kerk atau Gereja Belanda Lama. Gereja bergaya khas era Renaissance yang berada di kawasan Kota Tua itu awalnya dibangun oleh Vereenigde Oostindische Compagnie(VOC) pada tahun 1640. Bangunan Museum Wayang mulanya merupakan gereja tua yang didirikan VOC pada…

Selengkapnya..
Peta Batavia

Gempa Batavia 1699: Hancurnya Istana Impian Daendels

Perjalanan Jejak Gempa Batavia kali ini diceritakan oleh Muhammad Al-Fanny, seorang mahasiswa dari STAI Al- Aqidah. Pria yang kerap disapa Alpha ini adalah salah satu peserta yang lolos seleksi mengikuti kegiatan jelajah jejak gempa di Batavia yang diselenggarakan oleh BPBD DKI Jakarta, Asia Pacific Alliance for Disaster Management (APADM) Indonesia dan Yayasan Skala Indonesia. Kepada disasterchannel.co, Alpha membagikan keseruannya menjelajah…

Selengkapnya..

Talaud Gempa, Berikut Deretan Gempa Besar yang Pernah Terjadi

Berita datang dari Kepulauan Talaud yang merupakan titik terluar bagian utara wilayah Indonesia. Kepulauan ini memang menyimpan banyak sekali keindahan sebagai tempat wisata. Landscape pantai di deretan kepulauan sangat eksotis dan memikat. Kabar mengagetkan terjadi Sabtu (22/1/2022), Kepulauan Talaud mengalami gempa bermagnitudo 6,1 kemudian dimutahirkan menjadi 6,0 pada pukul 09.26 WIB.  Menurut informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG),…

Selengkapnya..
gempa bengkulu

21 Tahun Gempa Bengkulu, Belajar dari Tanda Alam Sebelum Gempa

21 Tahun kejadian gempa Bengkulu. Bengkulu yang Berhadapan dengan Samudra Hindia, pantai barat Provinsi Bengkulu menjadi salah satu daya tarik tersendiri. Memiliki garis pantai yang panjang dan indah menjadikan wilayah Bengkulu begitu mempesona.  Kala itu, 4 Juni tepatnya 21 tahun yang lalu jatuh pada hari Minggu. Pada akhir pekan menjadi waktu berlibur dan menggunjungi berbagai macam destinasi wisata yang ada….

Selengkapnya..
PMI Optimalkan Pelayanan Kesehatan, Sisir Korban Gempa Cianjur
Tim kesehatan PMI melakukan pemeriksaan kepada korban gempa, sumber: Atep Maulana

PMI Optimalkan Pelayanan Kesehatan, Sisir Korban Gempa Cianjur

Palang Merah Indonesia (PMI) terus mengoptimalkan berbagai pelayannya dalam membantu respon tanggap darurat bencana gempa bumi di kabupaten Cianjur. Salahsatunya melakukan pelayanan kesehatan klinik keliling (mobile clinic) dan membuka posko kesehatan untuk melayani beberapa wilayah yang belum terjangkau. PMI Optimalkan Pelayanan Kesehatan, Sisir Korban Gempa Cianjur Pelayanan tersebut sebagai respons untuk memaksimalkan pelayanan ini dilakukan dalam rangka operasi tanggap darurat bencana gempa…

Selengkapnya..
PMI
Proses pembangunan shelter oleh tim PMI, Sumber: Atep Maulana

PMI Bangun Shelter Untuk Pengungsi Bencana Gempa Bumi Bali

PMI Paska bencana gempa bumi yang mengguncang di wilayah Kabupaten Karangasem dan Bangli, Provinsi Bali. Palang Merah Indonesia (PMI) mulai menginisiasi pembuatan Hunian Sementara (Shelter) kepada para korban gempa yang terdampak, salahsatunya seperti yang dilakukan di Dusun Cegi Desa ban, Karangasem, Bali. PMI Bangun Shelter “Pembuatan hunian shelter ini sebagai respons PMI untuk membantu para penyintas yang terdampak gempa bumi sebagai tempat…

Selengkapnya..
RANITA UIN
Tim Ranita UIN Syarif Hidayatullah Respon Bencana Gempa Cianjur, Sumber foto: Ranita UIN

RANITA UIN Syarif Hidayatullah Respon Bencana Gempa Cianjur

RANITA UIN Syarif Hidayatullah melakukan respon sehubungan dengan informasi yang dikeluarkan secara resmi oleh BPBD Cianjur bahwa pada (21/11/2022) telah terjadi gempa bumi berkekuatan 5,6 SR dengan pusat gempa berada di 10 KM Barat Daya, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat yang mengakibatkan banyak korban jiwa dan kerusakan materil yang cukup parah.  Bersamaan dengan informasi yang diterima, Kelompok Mahasiswa Pecinta Lingkungan Hidup…

Selengkapnya..