Ilustrasi Penggunaan Radio Komunikasi

Pentingnya Radio Dalam Dunia Kebencanaan

Apa yang sobat DC pikirkan jika mendengar kalimat radio, alunan musik, presenter yang berbicara tanpa henti, atau bahkan sebagian generasi Z menganggapnya sebagai teknologi yang sudah usang. Perlu kita ketahui bahwasanya dimasa digital ini banyak kaum muda yang lebih memilih internet sebagai sarana hiburan maupun komunikasi. Tapi tahukah sobat DC bahwasanya radio merupakan teknologi komunikasi yang sangat efektif dalam kerja…

Selengkapnya..

Perubahan Iklim dan Bencana, Bagaimana Hubungannya ?

Sejak 31 Oktober hingga 12 November, sejumlah pemimpin dunia menghadiri KTT yang membahas perubahan iklim, COP26, di Glasgow, Skotlandia.  Pada hari kedua pelaksanaan COP26, Sekjen PBB Antonio Guterres dengan tajam mengatakan kepada 120 pemimpin yang datang ke Glasgow. “Kami dengan cepat mendekati titik kritis yang akan memicu meningkatnya putaran umpan balik dari pemanasan global.” Pemberitahuan aksi iklim baru-baru ini mungkin memberi kesan bahwa…

Selengkapnya..
Ilustrasi Ombak Tsunami

Tsunami, Mari Pahami Seluk Beluknya

Sebagai negara yang berada di ring of fire dan memiliki garis pantai yang panjang, menjadikan Indonesia rawan terhadap bencana. Istilah tsunami berasal dari bahasa Jepang Tsu artinya pelabuhan dan nami artinya gelombang laut. Dari kisah inilah muncul istilah tsunami. Awalnya yang berarti gelombang laut yang menghantam pelabuhan.  Tsunami merupakan rangkaian gelombang laut yang mampu menjalar dengan kecepatan hingga lebih 900 km per…

Selengkapnya..
Ketua Bidang Penanggulangan Bencana Pengurus PMI Pusat, Asmawi Syam memberikan sambutan bersama Perwakilan dari IFRC, BNPB dan USAID, Foto: Atep Maulana

PMI Luncurkan Proyek Earthquake Readiness Tahap 2

Palang Merah Indonesia (PMI) dengan dukungan pendanaan dari USAID/BHA melalui Palang Merah Amerika kembali melaksanakan program kesiapsiagaan bencana dan ketangguhan masyarakat dalam merespon potensi bencana gempa bumi untuk tahap ke-2. PMI Luncurkan Proyek Earthquake Readiness Tahap 2 “Program ini merupakan rangkaian Tahap II berdasarkan hasil pembelajaran dari proyek Program Earthquake Readiness (EQR) Tahap I sebelumnya, yang berakhir dengan sukses pada…

Selengkapnya..