Relawan PMI Memberi bantuan sembako pada warga, Foto: Atep Maulana

Melihat Peran Relawan Perempuan PMI Dalam Penanganan Covid-19

Perwakilan Relawan perempuan dari Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Sukabumi ikut berbicara mengenai peran pentingnya perempuan dalam upaya pencegahan dan penanganan covid-19 saat ini. PMI menilai perempuan memiliki peran strategis dalam upaya kesiapsiagaan Bencana terutama di masa pandemi covid-19 saat ini. “Dalam membangun ketangguhan masyarakat peran serta perempuan dalam penanggulangan bencana dan pandemi tidak dapat dipisahkan dalam unsur ini,”ujar Dessy…

Selengkapnya..
ASEAN

Masyarakat Sipil Untuk ASEAN : Pentingnya Peran Ormas Sipil dalam Mendorong ASEAN yang Inklusif

International NGO Forum on Indonesian Development (INFID) berkolaborasi menyelenggarakan kegiatan ASEAN Semiloka 2023 dengan bertajuk “Peran Organisasi Masyarakat Sipil dalam Keketuaan ASEAN 2023” yang diselenggarakan selama dua hari dari tanggal 14-15 Maret disalahsatu hotel di Jakarta Selatan. Kegiatan Semiloka ini diselenggarakan untuk berbagi pandangan dari para pihak mengenai pentingnya peranan masyarakat sipil dalam mensukseskan agenda kegiatan ini. Kegiatan diinisiasi bertepatan…

Selengkapnya..
rencana penanggulangan

Pentingnya Dokumen Rencana Penanggulangan Bencana di Kota Sukabumi

Pentingnya penyusunan bersama dokumen Rencana Penanggulangan Bencana (RPB) di Kota Sukabumi. Ungkap, Kepala Seksi Pencegahan dan Kesiapsiagaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) kota Sukabumi Zulkarnain Barhami. “Rencana Penanggulangan Bencana (RPB) merupakan salah satu rencana pembangunan untuk penyelenggaraan penanggulangan bencana pada suatu daerah. RPB disusun berdasarkan hasil pengkajian risiko bencana daerah,”ujar Zulkarnain Barhami disela rapat persiapan kegiatan penyusunan dokumen Rencana Penanggulangan…

Selengkapnya..
Semeru, Foto: M Joko Apriyo Putro

Pasca Erupsi Semeru, Relawan PMI Gotong Royong Bersihkan Masjid

Pemulihan fasilitas umum dampak akibat Awan Panas Guguran (APG) Gunung Semeru di Lumajang mulai dilakukan. Sejumlah Relawan PMI dibantu dengan warga masyarakat mulai memberihkan berbagai fasilitas umum yang terdampak, salahsatunya seperti yang dilakukan di Masjid Falah di Desa Sumberwuluh Dusun Kebondeli Utara Kabupaten Lumajang. “Paska kejadian semburan awan panas guguran, Relawan PMI dikerahkan untuk membantu proses pembersihan Masjid yang terkena…

Selengkapnya..

Kelurahan Pondok Rajeg Lakukan Simulasi Evakuasi Gempabumi

Kelurahan Pondok Rajeg lakukan simulasi evakuasi bencana gempabumi pada 7 Desember 2024. Kegiatan ini dilakukan di Taman Makam Pahlawan Pondok Rajeg, Kecamatan Cibinong. Berbagai macam peserta turut serta dalam kegiatan ini, mulai dari warga sekitar, perwakilan siswa-siswi SD Sanggar Jaya, perwakilan BPBD Kab. Bogor, perwakilan PMI Kec. Cibinong, perwakilan RAPI Kec. Cibinong, perwakilan TAGANA Kab. Bogor, dan DESTANA Kelurahan Pondok…

Selengkapnya..

Pemaduan Penanggulangan Bencana Dengan Rencana Pembangunan

Pemaduan penanggulangan bencana dengan rencana pembangunan di tingkat kelurahan telah dilakukan oleh Kampung Siaga Bencana (KSB) Kelurahan Nanggewer dan Desa Tangguh Bencana (DESTANA) Kelurahan Pondok Rajeg. Kegiatan ini merupakan sebuah lokakarya  yang difasilitasi oleh Yayasan Skala Indonesia yang termasuk dalam rangkaian program Komunitas Perkotaan Untuk Aksi Tangguh (KUAT). Acara ini dilakukan pada 7-9 Januari 2025 dengan melibatkan macam perwakilan lapisan…

Selengkapnya..

PMI Kota Sukabumi, Mendorong Pengarustamaan Inklusi Dalam PRB

PMI Kota Sukabumi terus mendorong pengarusutamaan desain inklusif dalam upaya layanan dan program Pengurangan Risiko Bencana saat ini. Hal ini dilakukan guna memenuhi hak partisipasi penyandang disabilitas dalam keterlibatannya dalam siklus manajemen penanggulangan Bencana. Hal tersebut diungkapkan Ketua PMI Kota Sukabumi, Suranto Sumowiryo saat pembukaan Refreshment untuk Relawan Siaga Bencana Berbasis Masyarakat (SIBAT) di Kelurahan Baros Kecamatan Baros dalam rangkaian…

Selengkapnya..
PMI
Perekrutan Relawan Siaga Bencana Berbasis Masyarakat (SIBAT) Sebagai rangkaian Program Kesiapsiagaan Gempa Bumi di Kota Sukabumi, Foto: Atep Maulana

Mitigasi Gempa, PMI Kota Sukabumi Rekrut Relawan SIBAT

Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Sukabumi, Jawa Barat melakukan perekrutan relawan siaga bencana berbasis masyarakat (SIBAT) di Kelurahan Cikundul sebagai salah satu upaya mitigasi atau pencegahan terhadap bencana khsususnya potensi gempabumi di lokasi yang berada dalam bentangan sesar cimandiri di Kota Sukabumi. “Saat ini PMI Kota Sukabumi tengah menjalankan program lanjutan kesiapsiagaan bencana gempa bumi di wilayah perkotaan yang merupakan…

Selengkapnya..

Kenapa Kita Harus Mengikuti Pelatihan Kebencanaan? Ini Jawabannya!

Artikel ini muncul pada saat penulis sedang berselancar di beberapa platform media sosial, lalu muncul beberapa iklan pelatihan dengan isu finansial maupun leadership. Melihat iklan tersebut penulis segera mencari tahu apa yang kita dapat jika mengikuti pelatihan tersebut. Memang jika kita melihat iklan dari kegiatan tersebut, tentulah akan banyak manfaat yang akan kita dapat, mulai dari ilmu pengetahuan, sampai dijanjikan…

Selengkapnya..
Foto Bersama Peserta Penyusunan Rencana Kontijensi Bencana Banjir Kelurahan Nanggewer, Foto: Dok. Disasterchannel

Kelurahan Nanggewer Susun Rencana Kontingensi Bencana Banjir

Kelurahan Nanggewer menyusun rencana kontingensi Bencana Banjir pada 22-23 dan 26-27 Agustus 2024. Penyusunan dokumen rencana kontingensi ini merupakan bagian dari program KUAT. Program Komunitas Perkotaan Untuk Aksi Tangguh (KUAT), adalah sebuah program peningkatan kapasitas masyarakat untuk dapat memimpin secara mandiri management risiko bencana di wilayah berisiko tinggi.  Program ini dijalankan selama tiga tahun,  didanai United States Agency for International Development (USAID) dan dilaksanakan melalui…

Selengkapnya..