tim survey ekspedisi jawadwipa melihat sungai yang dilalui sesar cimandiri, Sumber: Santi Ariska

Tim Survey Ekspedisi Jawadwipa Mengunjungi Desa Disekitar Sesar Cimandiri

Berselang waktu 3 tahun setelah diadakannya Ekspedisi Palu-Koro, kali ini yayasan Skala, Disasterchannel dan Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) kembali merencanakan perjalanan menyusuri sesar aktif yang ada di Pulau Jawa. Ekspedisi ini diberi nama Ekspedisi Jawadwipa. Alasan memilih nama Jawadwipa terispirasi dari nama Pulau Jawa pada zaman dahulu yang disebut dengan Jawadwipa, nama ini tertuang dalam naskah Pustaka Pararatwan i Bhumi…

Selengkapnya..
Batu Megalitikum di Sulawesi Tengah, Sumber: Denny Sugiharto

Warisan Peradaban Kuno di Sulawesi Tengah

Gempa yang mengguncang Poso beberapa hari lalu sebenarnya tidak mengagetkan. Wilayah ini dilalui oleh sebuah sesar gempa aktif yang dikenal dengan nama sesar Palu-Koro. Selama ribuan tahun, berbagai peradaban silih berganti mendiaminya. Kerawanan yang tinggi terhadap gempa membuat kita mesti menengok kembali wilayah ini sembari menggali kearifan-kearifan dalam hal penanggulangan bencana dari masa lalu dan memetik hal- hal baik yang…

Selengkapnya..