Tim Polresta Cilacap Membantu pencarian korban tanah longsor, Foto: dok. polresta cilacap

Tanah Longsor Cilacap, Menimbun Puluhan Warga

Tanah longsor yang terjadi akibat hujan dengan intensitas tinggi yang terjadi sebelumnya sejak Sabtu hingga Selasa 8-11 November 2025. Hingga pada Kamis malam, 13 November 2025, bencana hidrometeorologi kembali terjadi di Desa Cibeunying, Kecamatan Majenang, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah. Longsor terjadi sekitar pukul 21.00 setelah hujan deras, dengan intensitas tinggi mengguyur kawasan tersebut, dengan kondisi tanah yang tidak stabil. Material…

Selengkapnya..