gempa dan tsunami aceh
Ilustrasi Tsunami Aceh, Sumber: https://pixabay.com/id/users/kellepics-4893063/

Throwback, 20 Tahun Gempa dan Tsunami Aceh 2004

Dua puluh tahun yang lalu, kejadian gempa dan tsunami Aceh yang terjadi pada tanggal 26 Desember 2004  merupakan salah satu bencana kemanusiaan dan kejadian alam terbesar yang pernah terjadi di Aceh. Bencana ini begitu dahsyat sehingga Presiden Republik Indonesia kala itu, Susilo Bambang Yudhoyono, menetapkan 3 hari sebagai hari berkabung Nasional. Gempa dan Tsunami Aceh Tahun 2004 Gempa berkekuatan 9,3 skala…

Selengkapnya..

Seperti Tertutup Selimut, Ini 6 Gunung Api Bawah Laut di Indonesia

Hampir separuh dunia dikagetkan dengan letusan gunung api bawah laut Hunga-Tonga-Hunga-Ha’apai. Letusan gunung berapi bawah laut ini terjadi pada hari Sabtu (15/01/2022) di dekat Tonga. Nampaknya letusan Gunung Api Hunga-Tonga-Hunga-Ha’apai menjadi letusan terbesar yang tercapat dalam kuran waktu 30 tahun terakhir. Erupsi dasyat ini menyebabkan gelombang kejut, yang dirasakan hampir separuh dunia, dengan peringatan tsunami diterbitkan oleh beberapa negara pasifik….

Selengkapnya..
Dicky Nawazaki Journalist & Wildlife Filmmaker Sekaligus Sutradara tengah menjelaskan proses pembuatan Film, Foto: Atep Maulana

Upaya Penyelamatan Owa Jawa yang Hampir punah

Owa Jawa merupakan salah satu primata yang hampir punah dan karena itu, Yayasan Inisiasi Alam Rehabilitasi Indonesia (YIARI) dan Gibbonesia berkolaborasi bersama Journalist & Wildlife Filmmaker yakni Dicky Nawazaki kembali menyelenggarakan kegiatan Cinetalk “Cinema and Talkshow For Wildlife Conservation” yang menayangkan film dokumenter bertemakan satwa liar pada Sabtu, 23 November 2024 di Kota Sukabumi dan Kota Palembang. Kegiatan pada dua…

Selengkapnya..
Ilustrasi Gempa

11 Sejarah Gempa Di Jawa Timur, Nggak Percaya ?, Ini Buktinya

Sejarah gempa di Jawa Timur ini pasti banyak dari arek-arek Jawa Timur mungkin belum banyak yang menyangka bahwa ternyata daerahnya sering dilanda gempa. Beberapa gempa besar pernah merusak daerah Jawa Timur. Tetapi pasti bila kita bercerita mengenai sejarah gempa ini, orang Jawa Timur justru berkata “Halah Mosok si?” Percaya atau tidak, kita harus tahu kalau ternyata Jawa Timur adalah salah…

Selengkapnya..

Musim Hujan Tiba, Berikut 7 Tips Agar Tetap Sehat

Musim hujan dapat memberikan efek yang signifikan pada kesehatan manusia. Pada satu sisi, hujan dapat membantu membersihkan udara dari polusi dan mengurangi suhu udara yang tinggi. Namun selama musim hujan risiko terkena flu, batuk, hingga demam berdarah menjadi langganan disaat musim hujan. Sistem imun merupakan hal pertama yang harus di perhatikan untuk menolak serangan mikroorganisme penyebab penyakit ke dalam tubuh….

Selengkapnya..
kesehatan mental

7 Tips Untuk Menjaga Kesehatan Mental

Kesehatan mental menjadi kondisi yang perlu diperhatikan ketika terjadi suatu pandemi dan dalam kehidupan sehari-hari. Setelah kondisi mereda, kini kasus penyebaran virus Corona mencapai titik yang mengkhawatirkan semua orang. Bahkan sudah empat hari ini kawasan Jawa dan Bali menerapkan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat. Kita berada di tengah masa pandemi yang ada di seluruh dunia dan kita di daerah…

Selengkapnya..
sesar cimandiri
Pusat Survei Geologi Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) RI melakukan Pemetaan dan penelitian terkait Sesar Cimandiri, Foto: Atep Maulana

Mewaspadai Sesar Cimandiri di Kota Sukabumi dan Pentingnya Mitigasi Bencana Gempa

Sesar Cimandiri yang berada di provinsi Jawa Barat, Baru Baru ini Pusat Survei Geologi Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dalam hasil penyelidikan terbarunya mengungkapkan terdapat segmen baru Sesar ini di Kota Sukabumi yaitu Segmen Lembursitu. Berdasarkan hasil tersebut, mitigasi bencana menjadi penting sebagai upaya mengurangi dampak gempa bumi yang ditimbulkan dari Sesar Cimandiri. Sesar ini sendiri…

Selengkapnya..

Sungai Ciliwung dan Cerita Gempa tahun 1699

Lokasi Batavia adalah pusatnya garis pantai menghadap teluk besar dan muara Sungai Ciliwung di pantai barat laut Pulau Jawa. Jakarta sudah terkenal dari 500 tahun yang lalu, dahulu disebut Kota Sunda Kalapa, Jayakarta Sunda atau Jayakarta, disebut juga Batavia dan sekarang disebut sebagai Jakarta. Dahulu Jakarta merupakan bandar terbesar di daerah Sunda, atau wilayah barat Pulau Jawa. Batavia didirikan sebagai…

Selengkapnya..

Geotour: Berwisata Sambil Perkaya Pengetahuan Mengenai Ancaman Bencana Geologi

Geotour bisa menjadi salah satu cara berwisata yang baru dibandingkan wisata yang biasanya cuma pergi ke tempat dengan pemandangan indah lalu berpuas diri mengabadikan momen dengan foto sana sini. Rasanya kalau berwisata hanya itu-itu saja yang dilakukan menjadi kurang menyenangkan. So yesterday banget hanya berswafoto, pasti akan sama feed Instagram sobat DC dengan yang lainnya bila berwisata dengan cara yang sama dan…

Selengkapnya..
geowisata

5 Tujuan Geowisata di Indonesia, Yuk Tengok Keindahannya

Awal mula geowisata berasal dari bahasa Inggris yaitu geotourism, gabungan dari kata geo yang artinya geografis dan tourism yang artinya pariwisata. Naaah, arti kata geowisata sendiri adalah pendekatan secara menyeluruh untuk pariwisata berkelanjutan, berfokus pada menampakan geologis permukaan bumi untuk mendorong pemahaman mengenai lingkungan hidup, alam dan budaya. Geowisata dibentuk sebagai wadah kegiatan konservasi dan menjaga kelestarian kearifan lokal. Geowisata di Indonesia ada banyak banget looh sobat…

Selengkapnya..